Kategori Produk
- atap metal (2)
- genteng metal (7)
- Solusi Rumah (2)
- Taso (2)
Untuk info bisa chating di sini
Diberdayakan oleh Blogger.






Multi Roof

MULTI ROOF hadir dalam Multi Stone dan Multi Color dengan bahan dasar Colorbond, adalah baja berlapis Zinc dan Aluminium, serta bahan-bahan lainnya yang memastikan daya tahannya terhadap karat serta perubahan suhu cuaca yang ekstrim.
Sistem pengecatan dengan teknologi termutakhir sehingga anda tidak perlu kuatir terjadi perubahan warna maupun pengelupasan dalam jangka waktu puluhan tahun.
Bahan lapisan dan struktur reng yang menyangga genteng metal ini juga melindungi anda dari suhu dan gangguan berisik suara hujan. Lekuk liku profilnya yang dinamis serta pilihan warnanya yang elegan melengkapi definisi anda mengenai keindahan dan kualitas suatu mahkota bagi bangunan anda. Dengan ketebalan 0,40 mm TCT (Total coating thickness) dari bahan baku Zincalume Clean Colorbond dari PT. BlueScope Steel Indonesia.
Untuk informasi penjualan dan pemasangan Genteng Metal Multi Roof dapat menghubungi customer servise kami atau datang langsung ke KANTOR kami di Jalan Raya Cileungsi – Jonggol KM 1 No. 81, Cileungsi 16820. Phone : 021 – 8248 3244 Fax: 021 – 8248 3244.